Review Pelanggan untuk Gudi Bake Pastry & Coffee
Gudi Bake - Bakery yang berada di area Retail Space Oma Huis
oleh Jochbeth 👱🏻♀️IG: jochbeth_wairata , 18 September 2023 (1 tahun yang lalu)
Setelah habis makan siang di daerah Cikajang, waktu nya mampir Ke Retail Space Oma Huis. Ada kurang lebih 10 merchants di Oma Huis.
Salah satu nya adalah Gudi Bake Pastry & Coffee. Karena saya penggemar dessert, patutlah saya berkunjung.
Tempat nya menarik.. hmm seperti berada di small bakery di US. Tapi jika ingin menikmati coffee and pastries, ada tempat khusus di ujung untuk semua pelanggan Oma Huis.
Ada pastries, roti, slice cakes, brie pound cake, bagels, English muffin bread and soon. Not to mention ada beverages seperti Coffee ya.
Saya beli canele, popcorn choco dark cake, roti tawar, bagel dan cheese croissant.
Untuk Canele (idr 18.000) nya unik, karena dalamnya warna Ungu. However, it is wayyyy too sweeet. Manis banget. Dan rasanya terlalu susu. Saya bukan pecinta susu putih.
Bagel nya enak. Apalagi kalau dimakan dengan cream cheese dan smoked salmon. Juara!
Cheese croissant, adalah croissant pada umumnya. Flaky and yummy.
Waiter dan kasir nya super ramah. Penuh senyum ⭐️⭐️⭐️
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: cheese croissant, Wheat Bread, canele, Bagel, Chocolate cake
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
(Toko Kue)
Reviewer: