Review Pelanggan untuk Haagen - Dazs
Great discount!
oleh Jochbeth 👱🏻♀️IG: jochbeth_wairata , 16 Agustus 2024 (3 bulan yang lalu)
Tanggal 16 Agustus, main ke mkg. Lewat depan HKiosk dan penasaran dengan promo Kemerdekaan nya.
Syarat nya beli minimum 6 produk (wajib disertai pembelian 1 pint/handpacked) akan mendapatkan diskon 53%, plus pakai kartu kedit tertentu, baru ada diskon tambahan.
Worthed banget
Rasa kesukaan saya pasti chocolate dan caramel donk
Karena hanya kiosk, jadi no seating area ya.
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Informasi
(Es Krim)
Mal Kelapa Gading 3, Lantai 2
Jl. Kelapa Gading Boulevard, Kelapa Gading, Jakarta Utara
Reviewer: