Review Pelanggan untuk Huat Kee
Chinese food kopitiam
oleh FoodieTravelDiary23 PL, 22 Desember 2024 (18 hari yang lalu)
Restoran dgn menu Kopitiam yg cukup estetik dan area indoor dan outdoor.
Nasi babi hong enak gurih
Nasi goreng Yangchouw porsinya buanyak banget enak pula.
Lontong sayur enak banget nih, bumbunya medok, lontong nya empuk kenyal gitu, daging rendang babi nya empuk. 9/10
Teh Tarik nya minta less sugarrr enak
Talas manis kulit nya kering, keras rasanya Biasa ajah.
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Informasi
(China)
Ruko Beach Boulevard, Blok F No. 5 - 6
Jl. Pantai Indah Kapuk, Pantai Indah Kapuk, Penjaringan, Jakarta Utara
Reviewer: