Review Pelanggan untuk Ilvero Gelateria

Ga bisa move dari dark chocolate ilvero!

oleh LenkaFoodies (Lenny Kartika), 29 Desember 2016 (sekitar 8 tahun yang lalu)

3.8
Foto Makanan di Ilvero Gelateria
Foto Makanan di Ilvero Gelateria

Balik lagi..... Gelato favorit yang pas dikantong! Haha

Selalu seneng tiap kesini dan bingung mau coba rasa apa tapi selalu ga ketinggalan dark chocolatenya karena super enak dan ga bikin enek! Nyoba strawberry sorbetnya juga super enak fresh banget dan ga asem, mantap pasnya!

Temen beli strawberry cheesecake sama tiramisu. Tiramisunya enak, strawberry cheesecakenya kurang brasa cheese, aku lbih suka oreo cheesecakenya.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Ilvero Gelateria

(Es Krim)

Mal Kelapa Gading 3, Lantai 2
Jl. Kelapa Gading Boulevard, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.4
Suasana:3.6
Harga:4.0
Pelayanan:3.9
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil LenkaFoodies (Lenny Kartika)

Alfa 2017

360 Review

355 Makasih