Review Pelanggan untuk Ipoh Heritage
Baru Buka
oleh Jacklyn || IG: @antihungryclub, 14 Mei 2024 (8 bulan yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
[Restoran Authentic Ipoh, Baru Buka di Kelapa Gading 🍜]
Ipoh Heritage -- Sebuah restoran yang menjual aneka macam kuliner khas Ipoh. Baru saja mereka buka di Kelapa Gading.
Di sini, gue mencoba Ipoh Curry Mee Special (65k) sama Teh Kosong (32k). Ya, agak pricey, sih.
Rasanya gimana?
Tekstur mie tebal dan cukup kenyal. Kuahnya medok gurih dan thick. Topping mie karinya cukup royal ada tahu, daging, telur, sama udang.
Tempatnya cozy dan minimalis dengan 2 lantai. Cocok buat ngumpul.
Pelayanan ramah dan friendly.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Ipoh Curry Mee Special
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: