Review Pelanggan untuk Johnny Rockets
Good food, good mood, good burger
oleh Lid wen, 11 April 2018 (6 tahun yang lalu)
Emang juaranya burger. Dagingnya padat & ga gampang ancur, rotinya juga padat & lembut. Makan 1 burger aj udah kenyang bgt. Milkshake coklatnya juga enak, berasa bgt susunya & manisnya juga pas. Tempatnya bersih & nyaman. Pelayanan OK & makanannya cepat keluar.
Selain burgernya juara, chili bowl disini juga super recommended. Meski penampakannya ga menarik tapi rasanya luar biasa. Gurihnya ada, sedikit pedas, bahkan porsinya juga pas bagi yang mau makan banyak.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Chili bowl, mix n match, The Original
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
(Barat)
Pondok Indah Mall 2, Lantai 3, Restaurant Row
Jl. Metro Pondok Indah, Pondok Indah, Jakarta Selatan
Reviewer: