Review Pelanggan untuk Kode Kopi

Kode kopi jakarta

oleh ria anggraini, 21 September 2023 (1 tahun yang lalu)

5.0
Foto Makanan di Kode Kopi
Foto Makanan di Kode Kopi
*Review di lokasi lama.

Disini sudah tersedia kopi dengan harga yang terjangkau.
Yang pengen minum kopi dengan budjet low bisa banget.
Disini ada kopi recommendasi mulai dari range harga 9k-11k untuk kelas yang gak kalah sama kopi selevelan harga pada umumnya.
Dan range harga 18k - 25k untuk kualitas premium nya.
Buat yang penasaran boleh banget ini saya recommendasikan.
Minuman ini diracik langsung oleh barista yang udah berpengalaman dan pelayanan yang bagus..
Buka dari jam 11 pm - 00.00 am .

Foto lainnya:

Foto Makanan di Kode Kopi
Foto Makanan di Kode Kopi

Menu yang dipesan: Es kopi amerikano, Es kopi susu aren, coklat red velvet, Greentea Latte, thai tea, coklat signature, coklat cookies, es kopi pandan, irish kopi, Rosella Tea, Es kopi jadoel, teh goyang sehat

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Kode Kopi

(Minuman)

Jl. Dr. Muwardi I No. 32, Grogol, Jakarta Barat


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.7
Suasana:3.7
Harga:4.0
Pelayanan:4.3
Kebersihan:4.3

Reviewer: