
Review Pelanggan untuk Kopi Es Tak Kie
Kopi es tak kie
oleh Vionna & Tommy, 28 Mei 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Jangan lupa follow ig kita @kenyangbegox #kenyangbegox
Hari ini kami coba pesen kopi susu takkie kami minta susunya sedikit rasa kopinya soft enak banget buat pecinta kopi boleh di cobain katanya kopi dari lampung
Menu yang dipesan: Kopi susu takkie
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.