Review Pelanggan untuk Kopi Luwak
Kopi Luwak
oleh Marisa Aryani, 05 April 2017 (hampir 8 tahun yang lalu)
Caramel Truffle salah satu dari sekian banyak olahan kopi yang tersedia di Kopi Luwak. Sweetness jelas tergambar di sini diselingi dengan rasa chocolaty yang memanjakan. Jika ingin menu lain yang tak kalah menggairahkan, Anda bisa memesan Vanilla Kisses. Yakni iced coffee milk dengan vanilla sirup dan es krim sebagai topping. Love it!
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Kafe)
Pacific Place Mall, Lantai Lower Ground
Jl. Jenderal Sudirman, SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Reviewer: