Review Pelanggan untuk Kopi Pilu

Enuf.

oleh Mouthgasm.jkt , 21 September 2020 (4 tahun yang lalu)

3 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.2
Foto Makanan di Kopi Pilu
Foto Interior di Kopi Pilu

Ooh ini coffeeshop yang lagi mejeng di feed, terlihat cozy.... lokasinya di dalem area perkantoran gitu ya rupanya, disudut tamannya. Walaupun ada signboard kalian gabakal bisa keliatan langsung tempatnya jd pagarnya harus dibukain security dulu.


Disini aku pesen:
2 special cold heart (rasanya light bingit, cendrung watery juga). Padahal aku cuma jalan ke parkiran dan langsung diminum huhu, untuk harga sih std. Ini satuannya 19rb😊😘

Foto lainnya:

Foto Makanan di Kopi Pilu
Foto Interior di Kopi Pilu
Foto Makanan di Kopi Pilu
Foto Interior di Kopi Pilu
Foto Makanan di Kopi Pilu
Foto Interior di Kopi Pilu
Foto Interior di Kopi Pilu
Foto Makanan di Kopi Pilu

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
3 pembaca berterima kasih.

Informasi

Kopi Pilu

(Kafe)

Jl. Cipinang Jaya No. 3, Jatinegara, Jakarta Timur


Rata-rata: 3.8
Rasa:3.4
Suasana:4.0
Harga:4.0
Pelayanan:4.0
Kebersihan:3.6

Reviewer:

Foto Profil Mouthgasm.jkt

Alfa 2023

2250 Review

1087 Makasih