Review Pelanggan untuk Kopi Susu Bu Lurah

Kurang setuju dengan tagline nya

oleh YSfoodspottings, 26 Februari 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)

3.0
Foto Makanan di Kopi Susu Bu Lurah

Di bagian belakang cup ada tulisan kopi susu terenak se Indonesia, tapi saya kurang setuju sih. Kopinya not bad tapi B aja. Yang saya perhatiin malah kayanya porsinya kok lebih sedikit dari yang lain ya?

Menu yang dipesan: Es kopi susu

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Kopi Susu Bu Lurah

(Kafe)

Jl. Haji Nawi Raya No. 1A, Cilandak, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.8
Rasa:3.8
Suasana:3.8
Harga:4.0
Pelayanan:3.5
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil YSfoodspottings

Alfa 2019

556 Review

160 Makasih