oleh Albert Murdiono, 16 Februari 2024 (sekitar 1 tahun yang lalu)
4.0
Kebetulan lewat arah pulang dari Pondok Indah jadi mampir sebentar cari kopi. Ternyata tempatnya ada beberapa tempat makanan dan minuman berbagai merek. Kopi gula aren nya cukup ok dan harganya tidak mahal. Parkir cukup mudah sepertinya.