
Review Pelanggan untuk Krakatau Restaurant - Hotel Santika
Great Ambiance! Cocok untuk meeting.
oleh Jochbeth 👱🏻♀️IG: jochbeth_wairata , 06 Juli 2025 (10 hari yang lalu)
Setelah diambil alih oleh Oakwood (yang semula hotel Santika), nama resto yg semula nya Krakatau Resto, sekarang menjadi OakBistro.
Jadi sblm kami main ke TMII, kami lunch dahulu. Per pax Rp 280-ish untuk prasmanan. Karena siang itu ada meeting, jadi ada buffet.
Pilihan buffet standar.
Malamnya, setelah kami dari TMII, kami mampir lagi.
Kami ordered
1. Pisang Goreng
2. Soto Ayam. Anak-anak suka dengan soto nya. Rasanya gurih dan isiannya (ayam suwir, tomat, kol nya pun banyak)
3. Chicken Teriyaki with Rice. Not a big fan of thus dish karena kurang cokelat. Cenderung pucat.
4. Ayam Bakar. Nahh ini enak tapi sambalnya, in my personal opinion, kurang dengan selera saya.
5. Nasi Goreng Teri. Ini enak juga.
Ambiance Resto and coffee shop nya enak bgt. Dan makin mlm, jadi tempat meeting para pebisnis.
Bisa dapat diskon 15%, selama kita member dari Ascott. Lumayannn knn!!
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Krakatau Restaurant - Hotel Santika
(Indonesia, Italia, Barat)