Review Pelanggan untuk Layar Seafood

Sefood terenak so far

oleh eatpedia , 19 Januari 2016 (8 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

5.0
Foto Interior di Layar Seafood
Foto Makanan di Layar Seafood

Layar Seafood & Ikan Bakar.

Congratulation for the first branch opening at Jakarta! 👍👍 Akhirnya restaurant yang telah berdiri sejak tahun 1999 di Surabaya baru saja membuka cabang pertamanya di Jakarta atau lebih tepatnya di kawasan Puri Indah. Layar Seafood merupakan salah satu resto seafood yang terbaik dan juga paling ramai dikunjungi di Surabaya. Saking ramainya terkadang membuat jalan Manyar di Surabaya menjadi macet. 😂

.

Kesan pertama dari exterior luar restoran ini cukup bagus, mewah dan menarik. Disebelah kanan restaurant terdapat ruangan untuk life seafood sehingga pengunjung dapat memilih ikan secara langsung dan menimbang nya. Interior didalam restaurant ini juga cukup mewah, nyaman dan kesan kreatif cukup menarik perhatian dibeberapa spot. Dibelakang restaurant terdapat ruangan open air yang nyaman dan dapat digunakan bersama keluarga karena cukup luas.

.
Lanjut ke menu makanan, pilihan kepiting dan ikan nya juga sangat beragam dan banyak alternatifnya. Untuk lauk dan sayur lainnya juga sangat menarik untuk dicoba 😍😍😍

Soal harga berbanding rasa saya kira cukup pantas dan worth it! 👊👍

Really recommended untuk resto seafood di Jakarta!

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Layar Seafood

(Indonesia)

Jl. Pesanggrahan No. 80, Puri, Jakarta Barat


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.4
Suasana:4.0
Harga:4.0
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil eatpedia

18 Review

12 Makasih