Review Pelanggan untuk Lumpia Semarang Van Djawa
Nikmat Lumpia tanpa ke Semarang
oleh Threesiana Dheriyani, 28 Juli 2019 (5 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Menikmati lumpia yang enak tidak harus ke Semarang atau Jogjakarta, karena di Jakarta Barat sudah hadir tepatnya di tempat ini.
Isi yang banyak berbalut dengan kulit renyah membuat lidah sangat tergoda untuk terus mengunyah sampai gigitan terakhir.
Walaupun saat menikmati hidangan ini masih hangat namun kita tidak perlu menunggu terlalu lama karena pelayan cukup gesit.
Menikmati hidangan ini tentu dengan menu utama karena lumpia ini hanya sebatas makanan pendamping
Menu yang dipesan: lumpia goreng
Harga per orang: < Rp. 50.000
2 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Indonesia)
St Moritz Mall (Lippo Mall Puri), Lantai Lower Ground, Food Garden
Jl. Puri Indah Boulevard Blok U1, Puri, Jakarta Barat
Reviewer: