Review Pelanggan untuk Milimanis

Cipayung Vibes Bali✨

oleh Risma | @rismaaisyah11, 08 September 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)

4.2
Foto Makanan di Milimanis
Foto Interior di Milimanis

Dari dulu ada ini tempat emang segemesh itu. Sekarang tempatnya udah lebih luas buat area cafenya, tapi tetep ada area toko furniture-furniture gemeshnya. Sekarang juga udah ada menu makanannya dari snack sampe makanan berat, tapi pas kemarin coba order makanan beratnya ada beberapa yang kosong. Jadi aku order bites, risol, dan kopi susunya.✨
• Kopi Susu. Rasa kopinya lebih dominan daripada rasa susu dan gulanya jadi agak kurang manis gitu, tapi masih oke kok rasanya.
• Bites. Kecil-kecil banget tapi gemesh, plattingnya bagus. Rasa daging didalemnya full, luarnya crunchy, ditambah ada keju diatasnya enak kok.
• Risol. Ini dapet 2pcs kalo ngga salah, terus dipotong jadi 2 gitu deh. Buat isiannya kaya risol mayo ada irisan dagingnya, isinya juga banyak kok, lumayan untjk cemilan.

Foto lainnya:

Foto Interior di Milimanis
Foto Interior di Milimanis
Foto Interior di Milimanis
Foto Makanan di Milimanis
Foto Interior di Milimanis
Foto Interior di Milimanis

Menu yang dipesan: Risol, Bites, Kopi Susu

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Milimanis

(Kafe)

Mil & Bay
Jl. Mandor Hasan No. 79, Cipayung, Jakarta Timur


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.0
Suasana:4.4
Harga:4.3
Pelayanan:4.1
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Risma | @rismaaisyah11

76 Review

77 Makasih