Review Pelanggan untuk Mixue
Outlet di dalam mal
oleh Placetogoandeat ID, 30 Januari 2023 (hampir 2 tahun yang lalu)
Mixue outletnya menjamur sekali dmana-mana dan ga pernah sepi, salah satunya di dalam mal kelapa gading ini, di dalak foodhal. Tidak ada seating areanya jadi disini hanya grab and go. Aku beli ice cream oreo sundae. Ice creamnya sih enak as always, halus, milky dan manisnya pas, di bagian paling bawahnya ada biskuit kaya pecahan cone. Enak jadi ada kriuk-kriuknya pas makan ice cream.
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Es Krim,Minuman)
Mal Kelapa Gading 3, Lantai Ground, The FoodHall
Jl. Kelapa Gading Boulevard, Kelapa Gading, Jakarta Utara
Reviewer: