
Review Pelanggan untuk MM Juice
Variasi Banyak hanya agaj mahal
oleh Jochbeth 👱🏻♀️IG: jochbeth_wairata , 02 Februari 2025 (sekitar 2 bulan yang lalu)
Happy to know ada MM Juice di RS Mayapada, yang pelayanannya bisa hingg ke kamar pasien
Beberapa yang saya order adalah Siomay, Bakso Kuah Komplit, Nasi Timbel (ini favourite saya), Nasi goreng ikan asin, etc
Porsi nya cukup besar dan pasti mengenyangkan.
Kalau sudah makan siang, penuh sekali.
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000