
Review Pelanggan untuk NAMELAKA
Kali ini coba rasa :
1. Thai milk tea , ini enak rasanya bold 5/5
2. Hazelnut , ternyata ini enak juga 4/5
3. Oolong tea & peach , sebenarnya ini enak cuman rasa kurang bold :( 4/5
4. Milk choco earl grey , rasa tehnya krg dominan dan cenderung manis 3/5
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.