
Review Pelanggan untuk Nice Treats
Ice cream recommendation!
oleh eatenbybaba, 17 Maret 2021 (sekitar 4 tahun yang lalu)
Ice cream baru di jakartaa! Tipe ice cream yang pake swirl machine dan ada 7 pilihan varian yang kombinasinya unik2. Tempatnya mini cuma ada 4 kursi outdoor. Mereka juga jual merch totebag, tshirt, sticker etc. Harga 44rb. Rasa 4/5.
Canonball, satu2nya varian yang gaada kombinasi buahnya. Enak banget! Manisnya pas dan ada chocolate crumble & honey crunchnya.
Menu yang dipesan: canonball
Harga per orang: < Rp. 50.000