
Review Pelanggan untuk Noodle King
Jjajjangmyeonnya enak
oleh Velma John, 09 Juli 2017 (7 tahun yang lalu)
Kalau pengen nyoba jjajjangmyeon dan belum pernah tahu rasanya kayak gimana mungkin bisa nyoba Menu setengah2nya. Ada jjajjammyeon (setengah beef Jjajjangmyeon, setengah lagi seafood Jjampong).
Tempatnya enak, makanannya enak. Seru buat nongkrong rame2 sama temen atau pengen chilax sendirian.
Menu yang dipesan: jjajjammyeon, cheese buldalk
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000