Review Pelanggan untuk Okuzono Japanese Dining

Authentic Japanese Food

oleh Dian Iswari, 11 Oktober 2021 (3 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

5.0
Foto Makanan di Okuzono Japanese Dining
Foto Makanan di Okuzono Japanese Dining

Pertama kali masuk ke dlm Okuzono langsung ngebathin, gokil....niat amat interiornya. Keren banget!
Staf2nya juga sangat helpfull dlm membantu kita memilih menu 👍
Makanan yg aku coba : Unagi Donburi Set n Chirashi Don
ENAK! Yesss, seenak itu!
Next time kalo kesini lagi mau cobain menu lainnya 😁

Foto lainnya:

Foto Makanan di Okuzono Japanese Dining
Foto Makanan di Okuzono Japanese Dining

Menu yang dipesan: Unagi Donburi Set, Chirashi Don

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Okuzono Japanese Dining

(Jepang)

Jl. Suryo No. 1, Senopati, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.3
Suasana:4.5
Harga:3.7
Pelayanan:4.2
Kebersihan:4.4

Reviewer:

Foto Profil Dian Iswari

5 Review

7 Makasih