Review Pelanggan untuk Old Town White Coffee

Ngemil

oleh bataLKurus , 28 September 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)

3.6
Foto Makanan di Old Town White Coffee
Foto Makanan di Old Town White Coffee

Waktunya ngemil jem 3an. Disini tempatnya lumayan peee cuma model lama gitu desainnya.

Ngemil order dua model yaitu :
- Kaya Butter Toast Double (34k++) => ini roti bakar isi dua. Rotinya agak coklat lumayan garing n isian dalemnya lumayan oke.

- Partha With Curry Potato (39k++) => ini semacam roti canai dimakan sama kuah kari tpi ini isian ke rang. Enak ini suka. Kuah karinya juga oke banget. Wangi enak da makan sama rotinya makin mantep.

Menu yang dipesan: Paratha With Curry Potato, Kaya Butter Toast Double

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Old Town White Coffee

(Kafe)

Mall Taman Anggrek, Lantai Ground
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat


Rata-rata: 3.3
Rasa:3.6
Suasana:3.1
Harga:3.2
Pelayanan:3.1
Kebersihan:3.6

Reviewer:

Foto Profil bataLKurus

Alfa 2023

2075 Review

708 Makasih