Review Pelanggan untuk Piring Nasi

Boleh juga nih

oleh Selfi Tan, 02 Agustus 2019 (5 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.6
Foto Makanan di Piring Nasi
Foto Interior di Piring Nasi

Salah satu tempat makan prasmanan yang ada di Kelapa Gading. Sistemnya ambil sendiri. Bisa ambil sebanyak yang kita mau tapi dibatasin 1 sendok saja. Jadi sebaiknya yang banyak yah 😂

Aku kemarin pilih nasi merah, krecek, cumi, tempe mendoan dan sambal bajak kalau ga salah ingat. Lumayan enak sih menu yang aku pilih tapi menurut aku kurang bold bumbunya. Tapi ini harganya murah banget. Kemarin sepiring harganya di bawah 50 ribu doang.

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Piring Nasi

(Indonesia)

Jl. Boulevard Barat Raya Blok LC7 No. 31, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.9
Rasa:3.9
Suasana:3.6
Harga:4.1
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Selfi Tan

Alfa 2023

2785 Review

1889 Makasih