Review Pelanggan untuk Pizza Marzano

Authentic Pizza

oleh Andrika Nadia, 21 November 2018 (sekitar 6 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Pizza Marzano
Foto Makanan di Pizza Marzano

Pizza Marzano is now certified HALAL! Bukan berarti selama ini gak Halal, tapi lebih afdol lagi kalo ada sertifikasi Halal dari LPPOM MUI dan statusnya A (Excellent) loh! Congratulations Pizza Marzano!

Pizza Marzano juga mengeluarkan beberapa menu terbaru diantaranya:
- Polpette Al Forno (IDR 60,000)
Beef Meat Balls dengan Bechamel Sauce yang dibake dengan Mozzarella, Parmesan, Rosemary, dan Bread Crumbs, ditaburi dengan Parsley, dan dilengkapi dengan Dough Balls. Meat Ballsnya tender dan juicy, Bechamel Sauce etc nya rasanya asin gurih.

- Pollo Verde Pizza (IDR 123,000)
Pizza dengan topping Chicken, Bechamel Sauce, Pesto Sauce, Mushroom, dan Mozzarella. Finished with fresh Rocket and grated Parmesan. Pizza ini jenisnya Romana Pizza, inspired by Pizza from Rome, terdiri dari 8 slices of thin crust Pizza yang crispy.

- Beef Burger al Fromaggio (IDR 99,000)
Pizza dengan topping Bolognese Sauce, Bechamel Sauce, Bread Crumbs, Mozzarella, Cheddar, Jalapeno Chili, Garlic Oil, dan Oregano. Finished with fresh Rocket, fresh Cherry Tomatoes, and Pesto Sauce. Pizza ini jenisnya Classic / Traditional Neapolitan Pizza, terdiri dari 6 sliced dengan crust yang sedikit lebih tebal dibanding Romana Pizza.

- Risotto al Funghi (IDR 90,000)
Arborio Rice cooked with Portobello Mushroom, Marinated Mushroom, Truffle Paste, and Garlic Oil. Finished with Parmesan and chopped Parsley. Arborio Ricenya al dente, rasa Mushroom dan Trufflenya dominan banget. So good!

- Blackcurrant Semifreddo (IDR 50,000)
Crumbly Biscuit topped with Blackcurrant Mousse, Strawberry, and Mint Leaf. Surface is poured with Raspberry Coulis. Blackcurrant Moussenya super lembut, kalo dimakan bersamaan semuanya dengan Crumbly Biscuit dan Raspberry Coulis rasanya manis-asam-segar. A great dessert to end the meals!

Foto lainnya:

Foto Makanan di Pizza Marzano
Foto Makanan di Pizza Marzano
Foto Makanan di Pizza Marzano
Foto Makanan di Pizza Marzano
Foto Makanan di Pizza Marzano

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Pizza Marzano

(Italia)

Pondok Indah Mall 2, Lantai Ground
Jl. Metro Pondok Indah, Pondok Indah, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.0
Suasana:3.9
Harga:3.5
Pelayanan:4.1
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Andrika Nadia

Alfa 2023

2770 Review

1395 Makasih