Review Pelanggan untuk Publik Markette
Mac & Cheese
oleh Andrika Nadia, 04 September 2016 (8 tahun yang lalu)
First of all, THANK YOU PERGIKULINER for the voucher! 🎉🎉🎉
Ambiencenya enak dan nyaman banyak pohon-pohonnya berasa teduh dan suasana kekayuannya dapet banget. Waitressnya ramah dan servicenya cepat. Good place good service!
Publik Markette konsepnya makanannya berubah tiap hari, tapi ada beberapa yang sama sesuai di booklet menu.
- Margherita Pizza with Beef Sausage (IDR 59,000 + IDR 25,000)
Classic Cheese Pizza, Buffalo Mozzarella, Basil, extra Beef Sausage. Pizzanya pas gak ketebelan gak ketipisan, rasanya pastinya enak donggg!
- Mac & Cheese with Turkey Ham (IDR 55,000)
Macaroninya al dente, Cheesenya gak bikin enek, dan berasa banget Truffle Oilnya. Recommended!
- Banana Tiramisu (IDR 55,000)
Baru nemu disini Tiramisu dicampur Banana, ternyata enak juga perpaduannya. A recommended dessert in Publik Markette!
Minuman kita mesen Lychee something lupa apa nama panjangnya, semacam Lychee Juice dicampur Mint, gw kurang suka karena lebih berasa Mintnya dibanding Lycheenya. Satu lagi mesen Lemonade ada irisan Lemon dan daun-daun Mintnya, asem-asem segar enakkk!
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Informasi
(Barat)
Reviewer: