Review Pelanggan untuk Ramen Marukin

A cheaper version of Pepper Lunch?

oleh Rahmi Febriani, 13 April 2016 (8 tahun yang lalu)

3.0
Foto Makanan di Ramen Marukin

Spicy Chicken Curry

Foto Makanan di Ramen Marukin

Aku ga terlalu sering makan di eat&eat ini. Kayanya ini yang ke2 kalinya deh jadi ya masih bingung2 gitu untuk memutuskan mau makan apa.

Setelah finish 1 puteran akhirnya kembali ke starting pointnya dan memilih untuk order di booth ramen marukin ini.

Saat melihat menu 'nasi campur'nya langsung terbersit 'wuah boleh juga nih. Mirip2 pepper lunch tapi versi murahnya' oke jadi lah saya pesan yang spicy chicken curry ricenya..

Tidak begitu lama menunggu (karena memang sepi) pesanan saya sudah siap untuk disantap.

Berbeda dengan pepper lunch yang menggunakan hot plate, ramen marukin ini pakai hot bowl. Jadi walaupun sudah diaduk2 sedemikian rupa cukup take time juga untuk menghilangkan hangat nasinya.

Porsinya pas. Daging ayam dipotong dadu, lumayan banyak juga. Bumbu curry cukup terasa. Not bad lah, masih bisa dinikmati

Foto lainnya:

Foto Makanan di Ramen Marukin

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Ramen Marukin

(Jepang)

Gandaria City, Lantai 2, Viva Street
Jl. Sultan Iskandar Muda, Gandaria, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.4
Rasa:3.3
Suasana:3.0
Harga:3.3
Pelayanan:3.3
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Rahmi Febriani

119 Review

68 Makasih