Review Pelanggan untuk Restaurant Abun

Kwetiaw Goreng Sapi

oleh Tirta Lie, 23 November 2016 (sekitar 8 tahun yang lalu)

3.2
Foto Makanan di Restaurant Abun
Foto Eksterior di Restaurant Abun

Ke Restoran inipun hanya bertujuan untuk memesan Kwetiaw Gorengnya padahal Restoran khas Singkawang ini menyediakan pula aneka masakan China...
Simple tapi banyak porsinya, itulah hal yang dapat saya katakan untuk Kwetiaw Goreng Restoran Abun ini...
Simpel karena hanya Kwetiaw, Daging Sapi & Telor tidak ada apa2 lagi...
Banyak karena porsinya cukup lumayan banyak...
Dan 1 lagi yaitu tentunya rasanya enak banget...

Menu yang dipesan: Kwetiaw Goreng'

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Restaurant Abun

(China)

Jl. Krendang Raya No. 27C, Jembatan Lima, Jakarta Barat


Rata-rata: 3.7
Rasa:4.5
Suasana:3.0
Harga:4.0
Pelayanan:3.5
Kebersihan:3.5

Reviewer:

Foto Profil Tirta Lie

Alfa 2018

1690 Review

933 Makasih