Review Pelanggan untuk SEC Bowl
Ayamnya Empuk
oleh Gregorius Bayu | ig: exploresto, 02 Juni 2022 (2 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Aku mendapat ini dari ibuku yang baru aja pulang kantor, jadi bahas makanannya saja, ya .. Hehe
Oke, pertama aku nyobain ayamnya yang ternyata isinya banyak. Rasa blackpeppernya pun terasa banget tapi tidak berlebihan. Ayamnya juga empuk. Nice to eat..
Overall, seperti kalimat terakhirku tadi. This place is nice to eat Selamat mencoba!
Menu yang dipesan: Blackpepper Chicken
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: