Review Pelanggan untuk Secret Recipe
Caesar Salad dan Shinjuku Chocolate Bake
oleh Eka M. Lestari, 13 Februari 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)
Sesuai judul menurut gue yang enak caesar salad sama shinjuku chocolate bake, sisanya menurut gue biasa aja. Caesar saladnya lumayan banyak dan banyak toppingnya, terus yang shinjuku roti nya dipanggang jadi masih ada crispy dan butter nya. Gue order caesar salad, shinjuku chocolate bake, mushroom soup, sama minumnya thai ice tea. Pelayanan biasa aja, harga dibanding rasa masih oke
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Caesar Salad, shinjuku chocolate bake, Mushroom Soup, thai tea
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Kafe)
Pondok Indah Mall 1, Lantai 2
Jl. Metro Pondok Indah, Pondok Indah, Jakarta Selatan
Reviewer: