Review Pelanggan untuk Shigeru

Shigeru - Mall of Indonesia

oleh Marisa Aryani, 09 November 2016 (7 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Shigeru
Foto Makanan di Shigeru
*Review di lokasi lama.

Di sini layaknya surga bagi pecinta sushi. Bayangkan saja, seporsi Sashimi (6 buah) hanya seharga Rp. 36.000. Tentu harga ini tergolong "manusiawi" karena biasanya Nigiri hanya terdiri dari 2 potong sushi. Selanjutnya saya memesan maki sushi. Agar lebih nikmat, cocolan sedikit shoyu jadi pendamping yang mumpuni.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Shigeru

(Jepang)

Mall of Indonesia, Lantai 2, Dotonbori Foodtown
Jl. Boulevard Barat Raya, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.6
Rasa:3.6
Suasana:3.4
Harga:3.7
Pelayanan:3.6
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Marisa Aryani

Alfa 2020

1008 Review

474 Makasih