Review Pelanggan untuk Soto Madura Pak Hadi Surabaya
Soto Madura Favorit
oleh harizakbaralam, 25 Juli 2019 (5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Sudah 25 tahun lebih langganan makan di soto Madura disini. Sempat berpindah2 beberapa kali juga lokasi nya,, menurut saya yg paling istimewa disini adalah olahan ISO dan perkedel nya,, enak sekali
Menu yang dipesan: Soto Campur
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Indonesia)
Jl. Pintu Air Raya No. 4, Pasar Baru, Sawah Besar, Jakarta Pusat
Reviewer: