Review Pelanggan untuk Starbucks

Ramadan Treat

oleh @teddyzelig , 17 Juni 2016 (8 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.4
Foto Makanan di Starbucks

Looking for something sweet and fresh before movie night. Krn berlokasi di mall yang ga terlalu crowded, makan store di sini jg cukup lega. Tempatnya ga terlalu besar namun nyaman.
Pelayanan di sini biasa aja. Dan gw order special treat menu, Dark Mocha Pannacotta.

Coffee based Frappuccino dgn dark mocha syrup & pannacotta pudding.

Minumannya terasa lebih manis drpd rasa kopi-nya. Tp pudding pannacotta-nya pas banget. Terasa milky with little sweet.
Overall Starbucks still one of my favourite coffee shop.

Menu yang dipesan: Dark Mocha Pannacotta

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Starbucks

(Kafe)

Epicentrum Walk, Lantai Ground
Jl. HR Rasuna Said, Kuningan, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.8
Rasa:3.9
Suasana:3.6
Harga:3.6
Pelayanan:3.9
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil @teddyzelig

Alfa 2019

1210 Review

1573 Makasih