Review Pelanggan untuk Starbucks
Oatmeal cookie
oleh duocicip , 30 Desember 2020 (hampir 4 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Raspberry Blackcurrant
Menu ke-1: Raspberry Blackcurrant (45k)
Ini mix dari Brewed Teavana Tea sama Raspberry & Blackcurrant yang diblend dengan es. Untuk rasa seger karena asem sedikit dan manis juga. Minum ini ga bisa cepet karena bisa brain freeze HAHA yang dominan rasa raspberrynya.
Menu ke-2: Oatmeal raisin cookie (16k)
Cookienya ga banyak pilihan dan ini bikin tertarik beli karena dari oatmeal. Teksturnya kasar dan renyah. Raisinnya lumayan banyak tapi dipotong kecil2. Sensasi baru makan oatmeal cookie hehe.
Menu yang dipesan: Raspberry blackcurrant, Oatmeal Raisin Cookie
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
1 pembaca berterima kasih.