Review Pelanggan untuk Stone Bowl

Boleh nih

oleh Ken @bigtummy_culinary, 23 Januari 2019 (sekitar 6 tahun yang lalu)

3.8
Foto Makanan di Stone Bowl
Foto Makanan di Stone Bowl

Gak sengaja nemu resto Jepang enak dengan harga terjangkau di daerah Citra 2.
Pesan beberapa menu dan secara keseluruhan enak semua.

Salmon Teriyaki
Daging salmonnya segar dan sauce yang disiramkan pas banget..
Dikasih coba charsiu madunya..hmmm..ini enakkkk

Foto lainnya:

Foto Makanan di Stone Bowl

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Stone Bowl

(Jepang)

Ruko Citra Garden 2, Blok H2 No. 7
Jl. Kebahagiaan, Cengkareng, Jakarta Barat


Rata-rata: 3.4
Rasa:3.5
Suasana:3.0
Harga:3.5
Pelayanan:3.5
Kebersihan:3.5

Reviewer:

Foto Profil Ken @bigtummy_culinary

Alfa 2019

611 Review

303 Makasih