oleh Davin Cassidy, 28 Maret 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
4.2
Es Kopi Djadoel
Es Kopinya unik karena pakai coffee cube dan rasa kopinya enak strong clean aftertaste. Tempatnya agak kecil tp cukup cozy buat duduk2 santai sebentar.