oleh Albert Murdiono, 13 Mei 2025 (6 hari yang lalu)
Karena belum pas kenyang nya di restoran lunch pertama jadi mampir kesini untuk supaya kenyang nya pas. Jadi hanya ambil 4 piring saja di pemutar tanpa pesan. Seperti biasa sushi nya enak besar dan murah 15 ribu dapat 2 pcs.
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Sushi Go!
(Jepang)
Lihat Menu »
Reviewer:
Albert Murdiono
Alfa 2023
2740 Review
590 Makasih