Review Pelanggan untuk Sushi Hiro

Makan Siang sambil e-learning

oleh Nurhayati S.E., M.Ak., 28 Februari 2023 (hampir 2 tahun yang lalu)

5.0
Foto Makanan di Sushi Hiro

Suasana dan pelayanannya sangat ramah. Makanannya enak, higienis dan fresh. Milkshakenya mantap, best banget untuk harga 50rban, susunya berasa banget.... over all harganya Masi bersahabat dikantong, dan kualitasnya ok banget.. Cocok juga untk makan bersama keluarga.. sukses selalu sushi Hero.. (maaf makanya udah abis jadi ga bisa Poto pesanan)

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Sushi Hiro

(Jepang)

Gandaria City, Lantai Ground
Jl. Sultan Iskandar Muda, Gandaria, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.3
Suasana:4.5
Harga:3.6
Pelayanan:4.4
Kebersihan:4.4

Reviewer: