Review Pelanggan untuk Teazzi
One of the best milk tea!
oleh Placetogoandeat ID, 25 Januari 2023 (sekitar 2 tahun yang lalu)
Pernah coba teazzi ini di festival pergikuliner, kebetulan lagi di PIK by the sea, ternyata ada teazzi. Outletnya kecil, seating areanya juga cuma sedikit. Aku beli yang jasmine green milk tea (34k) plus topingnya pudding (8k). Menurutku teazzi ini one of the best sih, milk dan teanya well mixed, wangi dan seger, manisnya pas. Suka banget deh! Next time pasti bakal beli teazzi lagi!
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Minuman)
By The Sea Shopping District
Jl. Pulau Maju Bersama, Pantai Indah Kapuk, Penjaringan, Jakarta Utara
Reviewer: