Review Pelanggan untuk The Harvest
red velvet for birthday cake
oleh Elvira Sutanto, 27 Agustus 2018 (6 tahun yang lalu)
Dapat kue ini dalam rangka merayakan ponakan ulang tahun dan ga nyangka red velvet ini rasanya enak. Walaupun difoto kelihatan banyak cream cheesenya, surprisingly rasanya ga gitu eneg. Cream cheesenya lembut, lalu di bagian luarnya ad red velvet crumble tapi teksturnya lebih halus gitu, jadi ga sebesar2 red velvet crumble kuenya un**n. Ternyata rasa kuenya cocok di lidah saya, enak juga
Cuma 1 hal yang agak repot, crumblenya seliweran dimana2 saat plastik pelilit kuenya dibuka, dan tiap potong kuenya pun crumblenya juga kemana2, cuma overall masih ok kok rasa kuenya
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: