
Review Pelanggan untuk The People's Cafe
New Cafe at Central Park
oleh marchalatte, 27 November 2017 (7 tahun yang lalu)
Overall, suasananya nyaman untuk nongkrong2, pelayanannya juga oke, hanya pesenan lumayan lama datangnya dan rasanya standar. I ordered:
- Salted Egg Chicken (48k)
Request telurnya setengah mateng waktu mesen. Datengnya telur dadar mateng.
- Hot Tea: Earl Grey (19k)
Pilihan premium tea hanya tersedia 3: Chamomile, Earl Grey, dan English Breakfast.
Menu yang dipesan: Hot Tea, Salted egg chicken
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000