
Review Pelanggan untuk Tomoro Coffee
coconut latte aku kurang tertarik
oleh duocicip , 27 Januari 2025 (sekitar 2 bulan yang lalu)
jarang banget beli tomoro, karena kalau mau order tomoro sekarang udah gabisa walk-in, harus melalui aplikasi. waktu itu beli karena lagi ada promo pembelian dg aplikasi, jadi harganya lebih murah. menurutku coconut latte nya terlalu watery, padahal ku order dg skala normal n reguler. dan coconut nya bukan pure air kelapa, tapi dari kara. teksturnya jauh lebih encer.
Menu yang dipesan: Coconut Latte
Harga per orang: < Rp. 50.000