Review Pelanggan untuk Tousta Toast & Teabar
Choco cheese
oleh Hungry Mommy, 20 Januari 2022 (sekitar 3 tahun yang lalu)
3 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Cobain classic sweet series..
choco cheese
Briocbe bread dengan isi selai coklat, meses dan keju parut.. untuk harga 20k rasanya ok juga loh, packagingnya juga menarik..
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
3 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Korea)
Jl. Panglima Polim Raya No. 116, Panglima Polim, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Reviewer: