Review Pelanggan untuk UN Cafe

Cafe baru yuhuuu

oleh Casia Devira IG: @casiady/@cas.eatss, 26 Mei 2021 (3 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.6
Foto Makanan di UN Cafe

Lagi jalan-jalan di Urban Farm PIK, eh nemu salah satu cafe baru yaudah akhirnya nyempetin untuk mampir dan skalian nyobain minuman mereka. Disini aku pesen 2 minuman yaitu: 

1. White Peach Elderflower: white peach syrup puree, elderflower syrup, dan soda

Rating: 8/10 

Price: 35 k 

Comment: Refreshing dan seger bgt! Pecinta asam wajib coba sih! 

2. Kopi Susu UN

- espresso based with milk & brown sugar 

Rating: 7/10 

Price: 30 k

Comment: 

Kopi susunya standar lah, kyk di cafe2 lain. Rasanya ga ada yg special tp okelah. 

Menu yang dipesan: White Peach Elderflower, Kopi Susu UN

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

UN Cafe

(Kafe)

Urban Farm
Jl. Golf Island Boulevard, Pantai Indah Kapuk, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.1
Suasana:3.7
Harga:4.3
Pelayanan:4.2
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Casia Devira IG: @casiady/@cas.eatss

Alfa 2022

360 Review

568 Makasih