
Review Pelanggan untuk Wendy's
Fried Chicken
oleh Andrika Nadia, 03 Februari 2017 (sekitar 8 tahun yang lalu)
Salah satu Fried Chickennya Fast Food yang gw suka karena super tasty dan punya ciri khas rasa tersendiri. 1 Fried Chicken & 1 Rice harganya masih dibawah IDR 25,000 (lupa harga pastinya berapa). Wendy's disini tempatnya nyaman dan cukup luas, ada indoor dan outdoornya juga.
Harga per orang: < Rp. 50.000