Review Pelanggan untuk X Coffee - Neo Tendean Hotel

Coffee Shop di Neo Hotel

oleh Selfi Tan, 04 April 2017 (hampir 8 tahun yang lalu)

5 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.0
Foto Makanan di X Coffee - Neo Tendean Hotel
Foto Interior di X Coffee - Neo Tendean Hotel

Coffee shop di Neo Hotel ini ga begitu besar.
Bagian indoor hanya terdapat 2 sofa dan outdoor sekitar 3 table. Kalau duduk di indoor sih adem.
Menunya sih unik-unik. Penamaanya juga lucu, pakai rumus gitu dan terpenting harganya sudah termasuk tax dan murah.
Cobain X-ac (35k) isinya ada kopi, susu almond dan chia seed. Unik kan. Sengaja minta yang dingin. Untuk aku yang ga begitu bisa minum kopi, rasanya enak banget. Chia seednya juga cocok jadi campuran kopi. Wajib coba kalau mau coba yang unik

Foto lainnya:

Foto Interior di X Coffee - Neo Tendean Hotel
Foto Interior di X Coffee - Neo Tendean Hotel
Foto Eksterior di X Coffee - Neo Tendean Hotel

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
5 pembaca berterima kasih.

Informasi

X Coffee - Neo Tendean Hotel

(Kafe)

Neo Tendean Hotel
Jl. Wolter Monginsidi No. 131, Senopati, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.5
Suasana:3.7
Harga:3.8
Pelayanan:3.7
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Selfi Tan

Alfa 2023

2785 Review

1887 Makasih