Review Pelanggan untuk Bentoya
Long time no here
oleh @yoliechan_lie , 24 Juli 2022 (2 tahun yang lalu)
Duh entah udah berapa tahun ga makan bentoya loo…
Dan emang salmonnya merupakan salah satu menu favoritku…
Sizenya agak kecil ya sekarang..
Tapi rasanya masih enakk seperti yang aku ingat…
Penyajiannya juga cepet..
Side dish gorengan2nya juga enak2 loo..
Bisa habis bersih kalau aku makan beginian..
Saladnya juga enakk walau bukan salad berbumbu gt..
Bener makanan 4 sehat sih ini…
Menu yang dipesan: Salmon Teriyaki Bento
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: