Review Pelanggan untuk Gepruk Geprek
Enaaaakk nan!!
oleh Rizky Sugianto, 29 September 2017 (sekitar 7 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Zaman skg di Surabaya bny banget bertebaran ayam geprek, mnurutku pribadi sih rasanya gitu2 doang.... Tapi ayam geprek yg satu ini, kelebihannya porsinya yg buanyaaak banget, harganya yg murah + variasi menu yg lumayan banyak
Utk harganya bervariasi, tergantung menu-nya. Kisaran harganya adalah 8k - 15k. Masih ada tambahan biaya kalau kalian mau tambah topping seperti pete! Utk menu & harga cek di gambar yak
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Ayam geprek ori, ayam geprek telur asin
Harga per orang: < Rp. 50.000
2 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: