
Review Pelanggan untuk Nasi Bebek Sinjay
Salah Satu Bebek Favorit
oleh Ridwan MD, 01 Juni 2017 (hampir 8 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih
Salah satu bebek goreng favorit adalah #bebeksinjay yang merupakan salah satu kuliner populer di Madura, namun bagi yang berada di Surabaya tetap bisa mencicipinya kok.. Soalnya di Surabaya sudah ada beberapa Cabang😄
Yang buat enak adalah bebeknya yang tidak terlalu kering dan gede ditambah kriuk2 plus sambel mangganya yang bikin nagih😍 cobain deh
Menu yang dipesan: Nasi + Bebek Goreng
Harga per orang: < Rp. 50.000
2 pembaca berterima kasih.