Review Pelanggan untuk Ria Indonesian Bistro
Uniquely Indonesian Food
oleh irma jacob, 06 Juni 2016 (8 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Lorjuk lada hitam
Kalau masalah rasa jujur ya aku ngerasa xoxo... Cuman aku merasa ada yang unik di sini, resto ini punya menu andalan selain ayam goreng, dia juga punya makanan laut. Selain ikan dan kerang, dia menyediakan LORJUK, ini kerang bambu foodies. Rasanya unik, asin, gurih, chewed like baloon candy he he he
Suasana resto ini Indonesia banget foodies, aku suka ajak orang atau teman dari luar untuk makan di sini. Karena menurut ku resto ini cukup "represent" Indonesia.
Untuk harga, good enough ya. Rasa bolehlah ditandingin ama harga
Pelayanan resto sejauh ini sih oke ya menurut aku, standard sekelas restolah
Kebersihan, tentunya kalo tempat makan sekelas resto kebersihan menjadi perhatian utama. Dan untuk resto ini termasuk bersih, rapi, cozy, and have quite ambience
Menu yang dipesan: Lorjuk lada hitam
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
(Indonesia)
Reviewer: